Apa itu Asuransi Armada dan Manfaatnya
ASURANSI Armada atau Asuransi Fleet menjadi solusi ideal bagi moda bisnis tetap kompetitif. Sebab, beragam skenario proteksi terbaik sudah disiapkan melalui asuransi armada. Proteksi perlindungannya sangat luas dengan coverage mulai dari beragam level kerusakan hingga kerugian total akibat kehilangan unit armadanya. Apa itu Asuransi Armada, skenario proteksinya juga bisa disesuaikan dengan komposisi kebutuhan masing-masing pemilik bisnis. Proteksi ini pun semakin menarik, beragam penawaran terbaik sudah disiapkan brand terpercaya insureka!.
Fleet Insurance menjadi garansi tetap melajunya setiap bisnis dan usaha yang dijalankan. Sebab, beragam skenario proteksi sudah disiapkan sebagai mitigasi atas potensi risiko yang membelit setiap moda bisnis. Keuntungan Asuransi Fleet melalui coverage proteksi juga diberikan atas beragam pemicu risiko mulai dari faktor alam, campur tangan perilaku manusia, hingga tanggung jawab terhadap pihak ketiga. Semakin kompetitif, skenario proteksi bisa disesuaikan dengan kebutuhan setiap pemilik unit bisnis atau usaha.
Fleet Insurance memang menjadi penopang atas kelancaran setiap bisnis yang dijalankan. Asuransi Armada membantu setiap perusahaan dalam maintenance armada niaganya. Adapun cakupan proteksi yang diberikan tersebar untuk semua jenis moda komersiil, baik penumpang, kargo, juga lainnya. Memiliki skema proteksi kompetitif, brand terpercaya insureka! juga menawarkan beragam benefit jika registrasi asuransi mobil armada dilakukan saat ini. Proses klaim yang dijalankannya juga mudah dengan rasio pencairan tinggi.
Asuransi Armada
Apa itu Asuransi Fleet atau Asuransi Armada memberikan skenario proteksi yang sangat kompleks dan mumpuni. Ada beragam skenario proteksi yang diberikan dengan muara memberikan kepastian stabilitas finansial perusahaan. Menghadirkan ketenangan pikiran sehingga perusahaan bisa 100% fokus terhadap ekspansi bisnisnya secara menyeluruh. Artinya, kebijakan armada bisa memicu potensi kenaikkan produktivitas signifikan. Adapun skenario proteksi yang bisa diterapkan pada moda bisnis tersebut adalah:
- Proteksi dari kerusakan akibat kecelakaan, meliputi tabrakan, terperosok, benturan, tergelincir, juga terbalik.
- Proteksi Fleet Insurance dari beragam perbuatan jahat yang dilakukan sebagai campur tangan manusia.
- Proteksi atas kerugian total akibat tindak pencurian, termasuk yang disertai dengan kekerasan.
- Polis Asuransi Armada melindungi unit dari potensi kerusakan akibat kebakaran yang dipicu petir hingga faktor air.
- Mengakomodir pemicu kerusakan lain yang tercantum dalam regulasi Polis Standard Asuransi Kendaraan Bermotor.
Jenis Kendaraan Dicakup
Ada beragam unit kendaraan yang bisa diproteksi melalui Polis Asuransi Fleet dari produk brand terpercaya insureka!. Produk perlindungan ini bisa diterapkan pada beberapa tipe kendaraan seperti, mobil Box, mobil Van, Elf, truk, hingga unit yang difungsikan sebagai travel. Terlepas dari apa itu Asuransi Armada, ada beberapa regulasi yang wajib dipenuhinya adalah:
- Tahun aktivasi atau usia mobil maksimal 5 tahun, kecuali untuk ketentuan khusus.
- Jumlah unit kendaraannya memenuhi ketentuan khusus.
- Mobil dilengkapi dengan sistem GPS.
Manfaat Asuransi Armada
Fleet Insurance sudah dipersiapkan secara detail oleh brand terpercaya insureka! guna menjawab beragam potensi risiko yang dihadapi oleh nasabah. Skenario formulasi dengan manfaat Asuransi Armada sudah disesuaikan dengan kebutuhan masing-masing perusahaan. Lebih lanjut, asuransi armada bisnis pun mampu memberikan manfaat secara maksimal bagi para penggunanya. Adapun manfaat yang bisa diterima oleh para pengguna asuransi tersebut adalah:
- Benefit yang diterima pengguna Fleet Insurance lebih besar dari premi yang dikeluarkan. Sebab, preminya jauh di bawah angka 5% dari harga unit mobilnya.
- Asuransi mobil armada juga mampu menekan potensi kerugian pembiayaan risiko secara signifikan. Sebab, beban pembiayaan unitnya ditanggung secara proporsional bersama perusahaan asuransi tersebut.
- Menjawab secara tuntas beragam potensi munculnya risiko yang tidak terduga. Untuk risiko yang tidak terduga kerap dihadirkan oleh bencana alam.
- Penggunaan kebijakan armada ini juga memastikan penggunanya terbebas dari tanggung jawab terhadap pihak ketiga. Apalagi, risiko memang kerap datang dengan melibatkan pihak lain.
a. Penghematan Biaya
Aktivasi Fleet Insurance memberikan beragam keuntungan. Sebab, harga yang ditawarkan polis Asuransi Armada tetaplah terjangkau. Ada beragam promo menarik yang diberikan oleh insureka! hingga menghadirkan efisiensi signifikan selama setahun. Jika produk ini diterapkan secara maksimal, maka beban operasional armada penggunanya pun semakin efisien. Saat belitan risiko muncul, maka beban kerugian pembiayaannya dibagi secara proporsional menurut klausul perjanjian polis dengan perusahaan asuransi.
b. Manajemen Risiko
Produk asuransi mobil armada secara umum memiliki manajemen risiko yang bisa diandalkan. Saat risiko muncul, maka penggunanya bisa melakukan klaim untuk mengeliminir segala bentuk kerugian yang ditimbulkannya. Adapun klaim bisa dilakukan online melalui website atau Aplikasi insureka!. Sebagai catatan, klaim idealnya dilakukan secepatnya atau kurang dari 5 hari kalender pasca insiden risiko. Adapun informasi kebijakan armada yang dibutuhkan saat klaim adalah:
- Nama Tertanggung.
- Nomor Polis.
- Alamat.
- Nomor Telp.
- Nomor Plat Mobil.
- Nomor SIM Driver.
- Masa Aktif SIM.
- Tanggal Kejadian.
- Lokasi Kejadian.
- Detail kejadian.
- Melampirkan Foto KTP, SIM, STNK, dan Video/Foto Kerusakan Unit Mobil.
c. Administrasi Efisien
Selain benefit secara ekonomi, produk Asuransi Armada juga menawarkan kemudahan untuk aktivasinya. Proses registrasi cukup dilakukan online melalui website atau Aplikasi insureka!. Prosesnya sangat akuntabel dan transparan karena insureka! menggunakan sistem dengan teknologi Artificial Intelligence. Lalu, persyaratan administrasinya juga sangat efisien dan sederhana. Dokumen utama yang dibutuhkannya adalah:
- KTP.
- SIM.
- STNK.
- Video Kondisi Mobil dan Odometer.
d. Cakupan Dapat Disesuaikan
Apa itu Asuransi Armada saat ini tentu menjadi keuntungan maksimal bagi para penggunanya. Apalagi, beragam perluasan coverage proteksinya diberikan oleh para perusahaan asuransi termasuk brand terpercaya insureka!. Saat ini insureka! menawarkan skema terbaik proteksi yang mengakomodir seluruh pemicu risikonya, termasuk yang dihadirkan faktor alam hingga manusia. Adapun perluasan coverage yang diberikannya adalah:
- Garansi ganti rugi atas kerusakan armada niaga karena dipicu banjir, badai, gempa bumi, tsunami, dan faktor lainnya.
- Manfaat Asuransi Armada menjamin kerugian yang ditimbulkan oleh perilaku anarkis manusia, seperti huru hara, demonstrasi, dan lainnya.
- Memastikan moda bisnis aman dari kerugian akibat risiko terorisme dan sabotase.
- Jaminan proteksi bagi pengemudi hingga penumpang lainnya dari potensi cedera hingga kematian yang dipicu oleh sebuah risiko.
Kepatuhan Hukum
Menjadi member Polis Asuransi Fleet produk insureka!, nasabah tentunya mendapatkan kepastian hukum. Sebab, insureka! berada di bawah pengawasan Otoritas Jasa Keuangan atau OJK. Jadi, aspek legalitas perusahaan dan produknya sangat terjamin. Dan, kebijakan insureka selalu mengacu kepada regulasi OJK. Sebagai contoh, penentuan premi merujuk aturan OJK Nomor 6/SEOJK.05/2017.
Faktor Mempengaruhi Biaya Asuransi Armada
Pembiayaan premi Fleet Insurance tetap mengacu kepada regulasi OJK Nomor 6/SEOJK.05/2017. Secara umum, perhitungan Premi Fleet Insurance sebagai hasil angka pengali antara Persentase Premi dan Harga Mobil per Kategori. Untuk Persentase Premi apa itu Asuransi Armada yang diaplikasikan oleh insureka! adalah batas bawah. Adapun implementasi batas bawah Persentase Premi OJK tersebut adalah:
a. Jumlah Kendaraan
Manfaat Asuransi Armada sangat ideal diterapkan pada kolektif unit kendaraan dalam jumlah besar. Sebab, brand terpercaya insureka! memberikan opsi kemudahan berupa komposisi unit mobil yang akan diproteksi. Lebih lanjut, nasabah juga bisa menerapkan polis reguler tahunan atau mengapliaksikan polis jangka panjang atau Multi Years. Tentu ada beragam keuntungan menarik yang bisa dinikmati jika aktivasi Asuransi Mobil Fleet aktivasi dilakukan saat ini.
b. Jenis Kendaraan
Jenis unit kendaraan ikut berpengaruh terhadap harga premi asuransi mobil armada. Jenis unit ini menjadi salah satu informasi kendaraan yang dibutuhkan saat registrasi dan klaim. Sebab, jenis unit kendaraan memiliki karakteristik dan faktor risiko yang berbeda. Adapun jenis unit mobil dimaksud adalah:
- Unit Sedan dengan harga premi yang terjangkau dengan biaya perbaikan dan risiko kecelakaan lebih rendah.
- Unit Sport Utility Vehicle (SUV) memiliki harga premi yang beragam menurut fitur teknologi, keamanan, dan ukurannya.
- Unit Sport ditopang dengan premi tinggi kebijakan armada karena memiliki risiko besar sesuai karakternya yang cepat.
- Unit Multi-Purpose Vehicle (MPV) memiliki premi yang berbeda dengan label terjangkau.
- Unit Klasik menjadi moda khusus dengan harga premi yang berbeda.
c. Riwayat Pengemudi
Status pengemudi sangat penting dalam industri asuransi, terutama saat melakukan klaim. Untuk itu, informasi pengemudi wajib disertakan secara lengkap dalam Polis Asuransi Fleet. Mereka juga wajib memiliki SIM Pengemudi yang masih berlaku atau belum kadaluwarsa. Status SIM harus selalu aktif karena merujuk pada aturan Undang-Undang Nomor 22 Tahun 2009 tentang Lalu Lintas dan Angkutan Jalan.
d. Lokasi
Lokasi unit mobil ikut berpengaruh terhadap harga premi apa itu Asuransi Armada. Apalagi, tiap wilayah memiliki perbedaan volume kepadatan lalu lintasnya. Ada tiga wilayah yang diperkenankan sebagai faktor yang berpengaruh terhadap harga premi. Adapun sebaran detail wilayahnya adalah:
- Wilayah 1, meliputi zonasi Sumatera dan Kepulauan di Sekitarnya.
- Wilayah 2, meliputi zonasi DKI Jakarta, Jawa Barat, dan Banten.
- Wilayah 3, meliputi zonasi di luar Wilayah 1 dan 2.
e. Batas Cakupan
Skema proteksi terbaik bisa dikembangkan oleh nasabah melalui Fleet Insurance produk brand terpercaya insureka!. Penguatan formula proteksi bisa dilakukan melalui aktivasi fitur opsionalnya. Secara menyeluruh, coverage perlindungan manfaat Asuransi Armada diberikan untuk beragam level kerusakan unit hingga kehilangannya. Polis ini juga terbuka atas proteksi risiko yang dipicu oleh faktor alam dan lainnya.
Tips Memilih Asuransi Armada
Fleet Insurance menjadi salah satu opsi perlindungan terbaik. Meski demikian, ada beberapa cara untuk menentukan polis Asuransi Armada. Hal utama yang diperhatikan adalah komposisi fitur sesuai kebutuhan nasabah, mengetahui beragam benefit yang ditawarkan produknya, hingga memastikan koneksi bengkel dan kredibilitas perusahaan asuransi tersebut. Nasabah juga bisa melakukan perbandingan produk asuransi mobil armada, memperhatikan usia unit kendaraannya, juga simulasi.
FAQ
Bagaimana premi untuk asuransi armada dihitung?
Premi asuransi pada hakikatnya memiliki perhitngan umum sebagai berikut, yaitu Persentase Premi dikalikan dengan Harga Mobil per Kategori.
Apakah ada batasan untuk pertanggungan asuransi armada?
Fleet Insurance memberikan keleluasaan bagi nasabah untuk menentukan skema proteksi terbaiknya. Adapun produk yang bisa diterapkan kebijakan armada memiliki karakteristik All Risk hingga Total Loss Only (TLO).
Apakah ada kelemahan asuransi armada?
Asuransi ini idealnya diapliaksikan oleh sebuah perusahaan atau institusi yang memiliki unit kendaraan operasional sangat banyak. Artinya, polis ini belum bisa diterapkan pada mobil per 1 unit saja.
Faktor apa yang mempengaruhi biaya asuransi armada?
Biaya polis Asuransi Armada dipengaruhi oleh beberapa aspek seperti jenis, jumlah, dan usia unit kendaraannya. Untuk usia, idealnya mobil memiliki tahun aktivasi kurang dari 5 tahun. Namun, pengecualian atas faktor usia akan diberikan jika jumlah unit yang akan diasuransikan sangat banyak.
Kesimpulan
Asuransi Armada idealnya diaplikasikan oleh perusahaan atau institusi dengan jumlah unit kendaraan sangat besar. Produk proteksinya bisa diterapkan secara maksimal pada unit komersil dengan beragam jenis. Harga perlindungan polis Asuransi Armada yang ditawarkannya sangatlah terjangkau dan ramah, sebab insureka! menawarkan beragam promo menarik.(*)