Mazda 3 dan Asuransi Mobil

Mazda 3

Asuransi Mobil Online Terbaik

MAZDA 3 menjadi varian yang akan terus dinantikan oleh penikmatnya di sepanjang waktu. Sebab, varian ini selalu menghadirkan varian baru dengan cita rasa sangat fresh dan kekinian. Desain teknologi yang ditawarkannya semakin futuristik. Efisiensinya semakin tinggi. Meski demikian, harganya tetap terjangkau untuk banyak kalangan. Harga tersebut semakin efisien jika mobil dilindungi asuransi mobil produk insureka!. Sebab, potensi pembengkakan kerugian pembiayaan bisa dialihkan menurut klausul polisnya.

Pembaruan dan inovasi produk memang deras dilakukan oleh pabrikan asal Jepang tersebut. Mereka pun me-release generasi empat Mazda 3 untuk periode 2024. Ada beragam rasa baru yang disematkan, beberapa diantaranya diturunkan dari varian CX-60 dan CX-90. Hasilnya, mobil ini bisa diajak berinteraksi secara digital. Mesinnya bisa diaktivasi atau dinonaktifkan dari jarak jauh melalui smartphone. Sistem transmisinya didesain otomatis. Mobil juga bisa secara otomatis mengingatkan pengemudi jika kecepatannya terlalu tinggi.

Terlepas dari beragam pembaruan yang dihadirkan, Mazda mobil ini tetap mengandalkan Filosofi SKYACTIV Drive. Beberapa teknologi yang diturunkannya adalah G-Vectoring Control Plus (GVC Plus). SKYACTIV Drive merupakan sistem transmisi teknologi terbaru yang menyempurnakan sistem otomatis yang ada. Implementasi teknologi ini memberikan beberapa impact positif, yaitu:

  1. Mobil memiliki efisiensi konsumsi BBM hingga 4-7% dengan tarikan sangat spontan.
  2. Proses perpindahan gigi menjadi lebih halus dan gesit.
  3. Teknologi ini menghadirkan sensasi berkendara transmisi manual, meski faktanya adalah otomatis.
Mazda 3

Adapun teknologi G-Vectoring Control Plus milik Mazda 3 memberikan kendali Yaw Moment langsung dari aktivasi sistem pengereman. Teknologi tersebut mampu membantu mobil saat bermanuver darurat. Mobil terpaksa menghindari kondisi yang membahayakan. Aspek pengendalian terhadap situasi juga menjadi lebih baik, termasuk dalam merspon perpindahan alur berkendara dalam kecepatan tinggi. Memberikan stabilitas saat mobil melewati track yang licin.

Fitur Mazda 3

Mazda 3 selalu menjadi moda yang seksi. Desainnya futuristik dengan performa prima. Wajar jika mobil sangat digilai oleh kaum hawa. Untuk performa, mobil ini menggendong blok mesin Mesin

2.0L Petrol Engine, In-Line 4-Cylinder, hingga 16-Valve DOHC. Hasilnya, kapasitas energi yang dimiliki adalah 1.998 CC. Energi yang semburkannya adalah 154 HP dalam 6.000 RPM, lalu torsi maksimalnya adalah 200 Nm pada 4.000 RPM.

Selain energi positif tersebut, brand asal Negeri Matahari Terbit tersebut dilengkapi dengan teknologi Mazda Connect atau MZD Connect. MZD Connect dibangun melalui sistem koneksi Wireless Smartphone Integration dengan konektor media smartphone. Kehadirannya memberikan experience berkendara baru melalui beberapa aspek berikut, yaitu:

  1. Integrasi sistem yang positif.
  2. Integrasi sistem komunikasi lebih komprehensif.
  3. Integrasi sistem hiburan yang lebih menarik.
Mazda 3

MZD Connect milik Mazda mobil memang memiliki beberapa koneksi aspek. Adapun perinsip konektivitas yang dibangunnya tersebut berdasar kepada application, communication, setting, dan entertainment. Adapun penjelasan riilnya adalah sebagai berikut, yaitu:

1. Perinsip MZD Connect Application.

Fitur aplikasi unggulan Mazda 3 tersedia dalam beberapa jenis, seperti Warning Guide, Fuel Economy Monitor, hingga Maintenance. Pemilik mobil pun akan mendapatkan informasi jadwal service hingga ketersediaan BBM yang ada.

2. MZD Connect Communication.

Sesuai dengan namanya, fitur ini memiliki fungsi sebagai alat komunikasi. Terlepas dari asuransi mobil, koneksinya melalui handphone pengemudi. Artinya, pengemudi bisa berkomunikasi tanpa harus memegang handphone.

Mazda 3

3. Perinsip MZD Connect Setting.

Fitur Mazda mobil ini mampu menjabarkan menu yang tersedia secara rinci. Beberapa pengaturannya terkait aspek Active Driving Display, Clock, Display, Safety, Sound, System, hingga Vehicle. Lebih lanjut, terkoneksi juga dengan beberapa fitur penting seperti, Blind Spot Monitoring System, Driving Attention Alert, juga Lane-Keep Assist System. Ada juga fitur Smart City Brake Support hingga Speed Limit Warning.

4. Perinsip MZD Connect Entertainment.

Konsep hiburan dihadirkan maksimal oleh varian mobil, terlepas dari penggunaan asuransi mobil. Adapun fitur yang dikembangkannya adalah Aux, Aha, AM, Bluetooth, CD, DVD, FM, Stitcher, dan USB. Teknologi ini juga memngkinkan sistem terbung pada aplikasi musik di smartphone, seperti Spotify.

Asuransi Mobil untuk Pemilik Mazda 3

Mazda 3

Mobil produk Jepang tersebut memang memiliki beragam aspek unggul terkait keselamatan dan kenyamanan berkendara. Meski demikian, piranti Mazda mobil tersebut belum cukup menjawab tantangan atas risiko berkendara. Solusi proteksi pun diberikan melalui produk perlindungan brand terpercaya insureka!. Produk ini memberikan perlindungan komprehensif atas fisik mobil dari keruskaan akibat kecelakaan hingga kerugian total dengan pemicu tindak pencurian.

Bukan hanya fisik mobil, proteksi juga diberikan kepada pengguna hingga pihak ketiga. Sebab, risiko kadang menyertakan sengketa kerugian dengan pihak ketiga sehingga membutuhkan treatment khusus berupa asuransi mobil. Lebih penting lagi, produk perlindungan yang ditawarkan sudah disesuaikan dengan kebutuhan pelanggan. Adapun komposisi produk perlindungan yang bisa diaplikasikan adalah:

1. Polis Total Loss Only (TLO).

2. Polis Comprehensive Premium.

3. Polis Perlindungan Hybrid.

4. Katastropik Polis.

5. Polis Comprehensive Basic.

Persyaratan Hukum

Mazda 3

Untuk melakukan aktivasi polis asuransi mobil, tentu ada beberapa hal terkait legalitas yang wajib dimengerti oleh pelanggan. Sebuah perusahaan asuransi idealnya berada di bawah naungan Otoritas Jasa Keuangan (OJK). Aspek tersebut juga dipenuhi oleh insureka!. Adapun terkait polis asuransinya, pelanggan harus memahami klausul proteksi hingga pengecualiannya. Adapun aspek pengecualian yang tidak tertanggung tersebut diantaranya:

  1. Kendaraan dimaksud digunakan oleh pengemudi tidak semestinya.
  2. Kendaraan Mazda 3 ini hilang akibat tindak kejahatan hipnotis.
  3. Kendaraan tersebut membawa cargo atau muatan melebihi kapasitas angkutnya.
  4. Kendaraan mengalami kerusakaan akibat barang bawaan, seperti zat kimia, hewan peliharaan, dan lainnya.
  5. Kendaraan Mazda mobil rusak akibat sebuah tindakan yang disengaja.
  6. Kendaraan dikemudikan oleh orang yang tidak memiliki SIM dan di bawah pengaruh alkohol.
  7. Kerusakan mobil akibat pelanggaran lalu lintas.
  8. Dan lainnya.

Jenis Cakupan Asuransi Mobil

Mazda 3

Untuk memberikan proteksi komprehensif, ada beragam skenario proteksi asuransi mobil yang bisa dipilih oleh pelanggan. Formulasinya tersebut sudah disesuaikan dengan kebutuhan pelanggan, termasuk terkait komposisi fitur included maupun opsionalnya. Polisnya bisa diterapkan pada mobil pribadi baru hingga niaga atau second dengan usia kativasi maksimal hingga 15 tahun. Adapun produk-produk perlindungan yang bisa diterapkan tersebut adalah:

1. Polis Total Loss Only (TLO).

TLO menjadi garansi perlindungan atas kerugian total dalam bentuk kerusakan mobil yang dipicu insiden kecelakaan. Atau, kerugian total berupa kehilangan Mazda mobil yang diakibatkan oleh tindak kejahatan pencurian. Menawarkan beragam keuntunagn secara ekonomi, polis ini ideal digunakan pada mobil dengan usia lebih dari 5 tahun.

2. Polis Comprehensive Premium.

Comprehensive Premium menjadi polis asuransi mobil dengan kompleksitas perlindungan sempurna. Polis ini cocok untuk mobil baru, meski opsi perlindungan mobil second terbuka hingga usia aktif 13 tahun. Comprehensive Premium menjadi rekomendasi mereka yang menggunakan mobil dalam intensitas sangat tinggi.

3. Polis Perlindungan Hybrid.

Perlindungan Hybrid menjadi formula perlindungan yang dikembangkan dari TLO dan Comprehensive. Basic proteksinya tetap TLO. Polis ini bisa digunakan oleh para pemilik rental mobil.

Mazda 3

4. Katastropik Polis.

Asuransi mobil Katastropik Polis menjadi perlindungan pelanggan yang tinggal di daerah rawan bencana alam. Basic proteksinya adalah solusi atas kerugian yang diakibatkan oleh bencana banjir. Polis ini memberi zona perlindungan dari blok meisn hingga kabin interiornya.

5. Polis Comprehensive Basic.

Comprehensive Basic memiliki komposisi fitur perlindungan lengkap bagi Mazda 3, sama seperti Comprehensive Premium. Pembedanya adalah komposisi dasar fitur includednya yang lebih sedikit. Harganya tentu lebih murah. Polis ini pun ideal digunakan oleh pelanggan dengan durasi berkendara tidak tinggi.

Manfaat Cakupan Komprehensif

Komprehensif dan kompleksitasnya sebuah skema perlindungan asuransi mobil tentu memberikan beragam keuntungan. Proteksinya jelas lebih menyeluruh. Adapun beberapa keuntungan yang ditawarkannya adalah:

  1. Cakupan perlindungan atas risiko yang luas.
  2. Mampu menjawab secara tuntas atas kerugian risiko yang melibatkan pihak ketiga.
  3. Polis ini memiliki fleaksibilitas sehingga bisa dikustom sesuai kebutuhan.
  4. Polis ini mampu melindungan stabilitas finansial keluarga lebih optimal.
  5. Memberikan ketengan pikiran, lalu penggunanya bisa fokus untuk hal produktif lainnya.

Mazda 3

Cara Memilih Asuransi Mobil yang Tepat untuk Mazda 3

Selain aspek legalitas, ada beberapa hal yang bisa digunakan sebagai referensi dalam memilih asuransi mobil. Pelanggan bisa mempertimbangkan aspek promo. Jika pembelian polis asuransi dilakukan saat ini, maka insureka! akan memberikan diskon 25% hingga cashback 20% menurut Syarat dan Kententuan Berlaku. Penghematan pembiayaan polis pun bisa didapatkan signifikan 45% dalam satu tahun. Terlepas dari skenario proteksi bagi Mazda 3, pelanggan bisa mempertimbangkan aspek lainnya:

  1. Polis asuransi disesuaikan dengan kebutuhan pelanggan. Tidak didasarkan atas keinginan.
  2. Mempertimbangkan harga premi yang ditawarkan, terutama terkait promo dan Prosentase Premi yang digunakan.
  3. Memastikan reputasi perusahaana suransi adalah baik.
  4. Memperhatikan regulasi yang tercantum dalam klausul pasal-pasal polis asuransinya.
  5. Mempertimbangan kemudahan opsi klaimnya, termasuk implementasi digital seperti yang dikembangkan oleh insureka!.
  6. Memastikan produk asuransi dengan jangkaun luas, termasuk koneksi bengkel rekanannya.
Mazda 3

Tips Pemeliharaan Mazda 3

Jika Mazda mobil sudah diberikan proteksi tambahan, sikap teliti tetap diharus diberikan kepada unit mobilnya. Artinya, pemilik mobil melakukan pemeliharaan dan perawatan unitnya secara maksimal. Untuk itu ada beberapa langkah yang wajib dipertimbangkan, seperti:

  1. Melakukan penggantian oli dan filter mobil secara rutin.
  2. Selalu memeriksa suhu mobil.
  3. Melakukan pembersihan filter udara Mazda 3 dan melakukan penggantian jika sudah tidak bagus.
  4. Memeriksa sistem pengapian unit mobil dan melakukan penggantian komponen yang rusak.
  5. Selalu menjaga kebersihan mesin, fisik luar mobil, hingga interiornya.
Mazda 3 Engine

FAQ

Apa langkah yang harus diambil setelah terjadi kecelakaan yang melibatkan Mazda 3?

Sesaat setelah terjadi kecelakaan dan memastikan semuanya aman, maka pengemudi bisa mengubungi pihak perusahaan asuransi mobil. Melakukan dokumentasi atas tempat kejadian perkara hingga bagian mobil yang rusak. Segera membuat koronologi kejadian dan melaporkan hal ini kepada pihak terkait.

Bagaimana dampak pemeliharaan Mazda 3 terhadap klaim dan perlindungan asuransi mobil?

Pemeliharaan Mazda mobil yang baik tentu akan membuatnya selalu prima. Mobil yang prima tentu lebih baik, apalagi jika ditambah dengan perilaku berkendara yang santun. Artinya, potensi risiko muncul bisa termitigasi dengan baik dan pelanggan tidak perlu melakukan klaim asuransi. Hal ini tentu akan menaikkan value pelanggan.

Bagaimana cara memilih asuransi mobil yang tepat Bagi Mazda 3?

Polis asuransi yang ideal sesuai dengan kebutuhan perlindungan atas Mazda mobil. Adapun harga premi bisa disikapi dengan promo yang diberikan. Berapa pun harga premi yang ditawarkan menjadi tawar dengan sendirinya jika polis tersebut memang sangat dibutuhkan.

Mazda 3

Kesimpulan

Mazda 3 menjadi moda yang menarik dan mengesankan. Ada beragam teknologi modern yang disematkannya hingga membuat peformanya optimal. Standard keselamatan dan kenyamanan berkendara Mazda mobil juga tinggi. Profilnya selalu mengalami inovasi, meski demikian harga yang ditawarkannya tetaplah terjangkau.

Performa Mazda 3 dijamin tetap positif jika faktor risikonya termitgasi dengan baik melalui produk insureka!. Produk perlindungan yang ditawarkan insureka! sangatlah lengkap. Harganya juga terjangkau dengan diskon 25% ditambah cashback 20% berdasar Syarat dan Ketentuan Berlaku. Proses pembelian polis dan klaim asuransi mobil dijalankan online melalui website atau Apliksi insureka!. Terpenting, insureka! adalah member dari OJK.(*)